Cara muda membuat Memasak Lezat MI Korea Nusantara

Resep Enak Khas Indonesia

MI Korea Nusantara.

MI Korea Nusantara Kamu dapat memasak MI Korea Nusantara menggunakan 12 bahan dan 4 Langkah. Inilah cara kamu masak itu .

Bahan-Bahan MI Korea Nusantara

  1. Siapkan 1 bgks , Jamur Enoki.
  2. Siapkan 1 bgks , mi sedap, ambil minyak aja boleh merk lain.
  3. Siapkan 1 sdt , saus gochujang (me:merk oppa).
  4. Siapkan 1 sdt , saus tomat.
  5. Siapkan 1 sdt , saus pedas.
  6. Siapkan 1 sdt , bubuk cabe (me:kobe).
  7. Siapkan 1 siung , bawang putih.
  8. Siapkan 1/4 , bawang bombay.
  9. Siapkan , air.
  10. Siapkan 1 sdt , gula pasir.
  11. Siapkan sedikit , saus tiram.
  12. Siapkan sedikit , kecap.

Langkah-langkah pembuatan MI Korea Nusantara

  1. Cuci dan rebus jamur enoki hingga layu, dan mi sedap.
  2. Tumis bawang putih dan bombay hingga harum, masukan air masukan persausan dan kecap koreksi rasa sesuai selera.
  3. Masukkan jamur enoki yang sudah di rebus dan mi sedap tunggu hingga meresap.
  4. Jika sudah siap.. jadi deh mi korea citarasa nusantara.